Kode Aktivasi FF Advance merupakan salah satu kode aktivasi yang banyak dicari oleh pemain Free Fire setiap harinya. Pasalnya tanpa kode tersebut mereka tidak akan bisa login ke server tersebut. Belum lama ini Garena telah membuka pendaftaran FF Advance server yang mana masih berlangsung sampai saat ini.
Perlu kalian ketahui bahwa Free Fire Advance Server ataupun FF Advance Server adalah salah satu program yang diadakan oleh pihak Garena dimana nantinya para player bisa mencoba berbagai fitur terbaru yang belum ada di Free Fire official atau server resmi.
Jadi, playernya sendiri yang mendaftarkan diri untuk bisa mengikuti program FF Advance Server agar bisa mendapatkan keistimewaan lain yaitu menjelajahi seluruh fitur terbaru dan juga konten yang nantinya akan update di waktu yang akan datang.
Tak hanya sampai disitu player yang mendaftarkan diri untuk mengikuti program FF Advance Server juga memiliki kesempatan mendapatkan giv berupa diamond sampai 1000 diamond. Ayo segera kalian menyamar sebagai bug hunter untuk berburu bug di FF Advance Server kemudian laporkan agar kalian bisa mendapatkan hadiah diamond gratis.
Apabila kalian ingin coba memainkan FF Advance Server ini ada beberapa hal yang perlu kalian ketahui. Meskipun kalian telah berhasil mengakses link FF Advance Server versi 2023 terbaru lalu mengunduh APK Android nya, itu semua tidak menjamin kalian langsung bisa login kedalam server game.
Nah, disini kalian membutuhkan sebuah kode aktivasi dari FF Advance Server dimana nantinya kalian bisa gunakan kode tersebut untuk login kedalamnya. Jika kalian ingin tahu lebih dalam mengenai Kode Aktivasi dari FF Advance Server maka bisa langsung simak ulasan lengkapnya dibawah ini.

Apa Itu Kode Aktivasi FF Advance?
Kami telah berhasil mengutip website resmi Garena yang mana didalamnya memberikan pernyataan terkait kegunaan dari Kode Aktivasi FF Advance tersebut. Ya itu tadi meskipun kalian telah mendownload Free Fire Advance Server di perangkat Android kamu tetap saja tidak akan bisa masuk tanpa adanya kode aktivasi.
Dalam waktu dekat FF Advance Server 2023 OB42 akan dibuka, lantas bagaimana cara untuk mendapatkan kode aktivasi tersebut? Ini salah satu pertanyaan yang ditunggu tunggu. Kalian bisa mendapatkan kode aktivasi dengan sangat mudah hanya dengan daftar atau registrasi sekarang juga.
Baca juga: Game Memori Google Gratis Lewat Browser Melatih Otak
Cara Daftar FF Advance Server 2023
Kode aktivasi yang kalian cari tidak akan pernah bisa kalian temukan, apabila belum melakukan pendaftaran FF Advance Server 2023 terlebih dahulu. Adapun cara untuk bisa melakukan pendaftaran FF Advance Server 2023 yaitu sebagai berikut:
- Pertama silahkan masuk ke situs Advance Server Free Fire atau https://ff-advance.ff.garena.com/
- Kemudian silahkan login menggunakan akun Google atau Facebook yang sudah terhubung ke anu FF kalian.
- Setelah itu kalian bisa langsung mendapatkan kode aktivasi server.
- Kode yang kalian terima harus disimpan sampai Server Advance resmi di buka.
- Server tersebut akan di buka pada 19 mei 2023.
- Jika server telah resmi di buka maka kalian bisa langsung download aplikasi FF Advance Server nya.
- Silahkan login dan masukan kode aktivasinya.
- Selesai.

Kode Aktivasi FF Advance Server
Teruntuk kalian yang kehabisan kuota sehingga tidak bisa ikut menjadi peserta FF Advance server Mei 2023 maka kalian tidak perlu khawatir sebab dibawah ini kami akan membagikan kode aktivasi FF Advance Server yang kami dapatkan dari pemain sebagai bocoran. Berikut ini kode FF Advance server yang bisa kalian coba gunakan.
- ZYLPTBHK4Y5IOJG
- PQRTEUY67TROURG
- KROP902JJFIUR
- OKQOWOI7DRIOP
- PAHEU6JS7JAL7HG
- JKAWUQLDUW9K
- lSLDKSALODIWOIR
- AWZOUVHK4Z34AN
- APLRHFOI121EQO
- BUQWP7G9HFRAIDL
Jadwal FF Advance Server
Berdasarkan iformasi yang beredar khusunya dari website resmi Free Fire Advance Server sendiri akan ada jadwal pembukaan server, berikut ini jadwalnya:
- Server Dibuka pada 13 Oktober 2023
- Server Ditutup pada 27 Oktober 2023
Acara pembukaan FF Advance Server ini akan berlangsung kurang lebih dua pekan oleh karena itu kalian jangan sampai ketinggalan yha. Segera daftarkan diri sekarang sampai kalian mendapatkan kode aktifasinya ya, perlu kalian ketahui juga apabila sudah mendapatkan kode tersebut jangan diberikan kepada teman. Sebab nanti kalian tidak akan bisa login kedalamnya. Jadi intinya satu kode hanya bisa digunakan oleh satu orang saja.
Baca juga: 4 Game Petualangan Terbaru Android Yang Menguji Adrenalin
Akhir Kata
Nah, jadi kira kira seperti itu penjelasan seputar Kode Aktivasi FF Advance Server yang dapat kami sampaikan, Mohon maaf jika masih banyak kekurangan terkait penjelasan dan kami ucapkan terimakasih semoga bisa membantu dan sampai jumpa di postingan kami selanjutnya. Buruan lakukan registrasi FF Advance Server sekarang!